Cara Melihat Analytic Youtube dengan Mudah Lewat Chanel Pribadi

Youtube menjadi salah satu platform terpopuler di dunia dengan banyaknya creator ataupun pengguna yang tersebar di seluruh belahan bumi. Ada orang menggunakan YouTube untuk berbisnis maupun sekedar untuk bersenang-senang. Orang sering kebingungan bagaimana cara melihat analytic YouTube untuk keperluan bisnis atau usahanya.

Performa dari sebuah akun bisa dilihat dari bagaimana Google sendiri melakukan analisis terhadap pengguna YouTube. Seringnya, analytic tools yang ada di Youtube tampak tidak berguna bagi orang awam tetapi ini penting bagi influencer atau pengusaha. Berikut ini beberapa langkah yang bisa diikuti dalam cara melihat analytic YouTube dengan mudah.

Mengenal YouTube Analytics

YouTube Analytics sendiri sebenarnya merupakan salah satu fitur dari YouTube untuk memudahkan pengguna mengukur performanya. Jadi ini akan berkaitan dengan jangkauan dari konten yang dihasilkan dan juga bagaimana antusiasme pemainnya.

Performa dari YouTube sendiri bisa memberikan banyak manfaat seperti kemudahan membaca data yang ditampilkan serta melihat interaksi yang terjadi. YouTube akan menampilkan sebuah grafik berisikan informasi terkait channel YouTube pribadi, tidak untuk akun orang.

Variabel yang bisa diukur dalam fitur ini yaitu jumlah view, pelanggan (subscriber), total donasi, dan waktu penggunaan aplikasi sendiri. YouTube juga bisa menampilkan bagaimana data dari pengguna yang berinteraksi dengan akun kita seperti lokasi pengguna hingga jenis pangkat perseorangannya.

Cara Membuka Google Analytic

Sebenarnya ada cara yang cukup mudah untuk dilakukan jika berbicara tentang bagaimana cara melihat analytic YouTube itu sendiri.

  • Langkah yang pertama tentu saja setiap penggunanya harus mengisi HP terlebih dulu dan log in melalui akun pribadi.
  • Kemudian tinggal memilih YouTube Studio yang bisa dipakai untuk memproduksi berbagai konten ataupun penulisan tertentu.
  • Saat sudah di dalam YouTube Studio selanjutnya akan diarahkan untuk masuk sendiri ke menu Analytics dan melihat kondisi dari chanel sendiri.
  • Akan muncul beruba beberapa data dalam bentuk grafik yang menunjukkan bagaimana performa channel dalam berbagai hal. Selalu lihat bagaimana ketertarikan dari masyarakat di Analytics tersebut lalu buatlah konten yang spesial.

Apa Saja yang Ditampilkan Analytics?

Ada banyak sekali data yang ditampilkan di bagian Analytics YouTube itu sendiri dan mungkin akan kebingungan untuk mengartikannya. Secara garis besar, semua hal yang ada terbagi ke dalam 5 bagian besar yaitu Engagement, Reach, Audience, Revenue dan Overview.

Overview berisikan informasi secara luas dari channel seperti misalnya waktu tonton keseluruhan video, jumlah penonton, atau subscriber. Lalu ada Reach yang menampilkan bagaimana respon pengguna lain terhadap konten sendiri. Ada beberapa hal dalam Reach ini tetapi intinya mengacu pada impresi pengunjung dan lama pemutaran videonya.

Kemudian ada Engagement yang isinya yaitu grafik dari total keseluruhan jumlah video diputar dan juga rata-rata durasi yang penonton lihat. Tab Audience berisikan informasi lebih lanjut tentang penonton yang menyukai sebuah chanel dan sering melakukan interaksi.

Terakhir ada bagian paling vital dan banyak dicari yaitu Revenue dimana ini berisikan perolehan yang didapatkan dari membuat konten. Tab ini hanya ditujukan pada akun yang sebelumnya sudah terverifikasi untuk monetisasi channel miliknya sendiri, jadi tidak bisa diakses sembarangan.

Itulah dia cara melihat Analytic YouTube yang bisa dilakukan dengan sangat mudah untuk mengevaluasi kinerja chanel. Ada banyak hal yang bisa dipelajari dan dipermudah dengan adanya fitur ini seperti pemetaan pelanggan dan performa dari akun. Selalu pantau bagaimana pergerakan data yang ada di Analytic mengingat hal tersebut penting untuk kedepannya.

https://ctdip-uat.who.int/ Kunjungi Link Nonton Film gartis INDOXXI, tersedia movie terbaru dunia21 lk21, ganool yang bisa anda totonton secara gratis.