0878 kartu apa
0878 kartu apa

0878 Kartu Apa? Dan Apakah Layanan Bagus? Ini Penjelasannya!

Penggunaan handphone di Indonesia sekarang ini semakin banyak, karenanya banyak nomor yang ada di masyarakat. Salah satu nomor yang sering ditemukan adalah 0878. Namun, meskipun sudah sering ditemukan masih banyak yang bingung sebenarnya 0878 kartu apa? Bagi yang juga penasaran, maka di sini akan dibahas tentang hal tersebut secara lengkap.

0878 Kartu Apa?

Seperti yang dikatakan tadi kalau di sini akan dibahas tentang 0878 kartu apa? Jadi bagi yang mungkin belum familiar dengan nomor ini, maka jawabannya adalah ini merupakan kode kartu XL. Kode prefix yang satu ini paling sering dan paling banyak digunakan oleh pengguna XL. Namun sebenarnya kode XL bukan hanya ini saja.

Jadi, XL ini memiliki kode prefix yang digunakan dan juga dapat ditemukan selain 0878 yakni 0817, 0818, 0819, 0859, dan 0877. Semua nomor tersebut merupakan kode yang digunakan oleh kartu XL. Mungkin masyarakat juga sering mendengar XL Axiata. Karena memang sekarang XL sudah bergabung dengan AXIS dan namanya adalah XL Axiata.

Layanan yang Ditawarkan

Setelah mengetahui jawaban dari 0878 kartu apa? Maka sekarang saatnya untuk mengetahui layanan apa yang diberikan oleh XL ini. Karena di XL sendiri ada dua layanan, yakni yang biasa dan juga prioritas. Atau mungkin masyarakat lebih mengenalnya dengan prabayar dan pascabayar. Untuk yang 0878 ini, merupakan layanan prabayar dari XL.

Biasanya kalau layanan yang prioritas ataupun yang pascabayar, kode nomor yang digunakan adalah 0818. Karena itu jangan sampai tertukar di antara keduanya. Meskipun ini merupakan layanan XL biasa, namun bukan berarti kualitas yang dimilikinya standar. Sebab layanan yang disediakan XL terhadap pelanggannya, tetap yang terbaik. Jadi tidak akan mengecewakan pelanggan sama sekali.

Keunggulan yang Dimiliki

Tadi sedikit disinggung kalau meskipun nomor ini merupakan layanan prabayar, dan bukan yang prioritas namun tetap saja nomor ini memiliki keunggulannya tersendiri. Karena itu pengguna jangan dulu memandang layanannya sebelah mata. Banyak sekali keunggulan yang dimiliki oleh aplikasi ini, dan tentu sayang kalau tidak dioptimalkan dengan baik, dan berikut ini keunggulannya:

1. Mudah untuk Ditemukan

Pertama adalah XL ini merupakan provider yang sebenarnya sangat terkenal, dan mudah untuk ditemukan. Bahkan rasanya orang sudah sedikit familiar saat ditanya 0878 kartu apa? Karena itu merupakan kode prefix utama yang dimiliki oleh XL, dan yang paling banyak digunakan. Hal ini membuktikan kalau kartu ini memang sangat terkenal.

2. Harga yang Murah

Tidak hanya terkenal saja, tapi juga kartu ini memiliki harga yang sangat murah. Karena itu kartu ini cocok untuk berbagai kalangan. Dari mulai pelajar, sampai orang dewasa semuanya dapat dengan mudah membeli paket ataupun membeli layanan di XL. Tanpa perlu takut dengan harga yang ditawarkan, karena semuanya sudah disesuaikan dengan baik.

3. Sudah Mendukung 5g

Sekarang ini penggunaan 5G tengah sangat digemborkan di kalangan masyarakat. Hal ini untuk mendukung kegiatan industri yang sudah semakin bergantung kepada internet. Karena itu kebanyakan masyarakat sekarang juga sudah bermigrasi ke layanan 5g ini. Ternyata hal ini disadari dengan baik oleh pihak XL, sehingga sekarang sudah menyediakan layanan 5G untuk masyarakatnya.

4. Pengisian Pulsa Mudah

Hal yang menjadi keunggulan dari XL selanjutnya adalah pengisian pulsa yang mudah. Hal ini tentu sangat membantu penggunanya, terutama yang tinggal di daerah terpencil, dan susah untuk pergi kemanapun. Karena pengisian pulsa XL ini ada berbagai cara yang dapat dilakukan. Pertama melalui bank, sampai menggunakan e-commerce, semuanya dapat dipilih oleh pengguna sesuai keinginan.

5. Paket Internet Bervariatif

Kemungkinan kartu ini menyediakan paket internet yang sangat bervariatif. Dari mulai yang harian, sampai yang bulanan semuanya ada dan tersedia lengkap. Bahkan ada juga layanan paket berupa untuk keluarga. Jadi kuota yang diberikan ini dalam jumlah besar, dan nantinya akan dibagikan secara merata kepada keluarga sesuai dengan kebutuhannya masing-masing.

6. Zona Jangkauan Luas

Bagi pengguna XL yang tinggal di luar pulau Jawa, tidak perlu khawatir dengan jangkauan yang dimiliki oleh kartu ini. Karena sesuai dengan namanya, kartu ini memiliki moto XL yakni Xtra luas. Artinya jangkauan yang dimiliki oleh kartu ini sangatlah luas, dan menyeluruh. Dari mulai sabang, sampai merauke, semuanya sudah terjangkau dengan baik.

7. Customer Service Ramah

Hal yang menjadi keunggulan lainnya untuk pengguna XL adalah customer servicenya yang sangat ramah. Bahkan dapat dikatakan XL memberikan pelayanan yang sangat maksimal, meskipun ini hanya layanan biasanya dan bukan XL prioritas. Karena itu pelanggan tidak perlu merasa ragu akan mendapatkan pelayanan yang buruk, hanya karena pelanggan layanan biasa bukannya prioritas.

8. Jaringan Stabil

Terakhir yang merupakan keunggulan dari layanan ini, dan sebenarnya masih sedikit berhubungan dengan poin jangkauan luas sebelumnya. Jadi karena jangkauannya yang luas, maka jaringan yang dimiliki oleh XL ini sangat luar biasa dalam hal kestabilan. Karena itu pengguna tidak perlu merasa khawatir jaringannya akan sering membeku, atau bahkan menghilang.

Layanan Customer Service yang Dimiliki

Tadi sedikit dibahas kalau customer service yang dimiliki oleh XL ini sangatlah ramah. Namun tidak hanya ramah saja, karena layanan customer service dari XL juga sangat beragam. Jadi pengguna tidak akan merasa kesulitan sama sekali ketika mengalami kesulitan, dan hendak menanyakan langsung ke customer service XL. Berikut ini adalah daftar layanan customer service yang dimilikinya.

1. Aplikasi

Pertama pengguna dapat mengakses layanan pelanggan ini melalui aplikasi. Nama aplikasi yang dapat diakses oleh pengguna adalah myXL. Melalui aplikasi ini, pelanggan dapat mengecek layanan apa saja yang diberikan oleh XL, dan dapat melakukan chat langsung melalui aplikasi. Untuk mendapatkan aplikasinya, pengguna dapat mendownload langsung di appstore maupun playstore.

2. USSD Kode

Kemudian dapat juga dengan menggunakan USSD kode. Di sini pengguna juga dapat mengetahui beberapa informasi seperti jumlah pulsa, data internet, dsb. Kode USSD yang digunakan oleh XL adalah *123#. Gunakan kode tersebut apabila ingin mengetahui sisa pulsa yang dimiliki, atau bahkan nomor yang digunakan. Pokoknya semua lengkap tersedia untuk pengguna.

3. Live Chat

Layanan selanjutnya, pengguna dapat mengakses website XL dan di dalam website tersebut akan ada layanan live chat yang dapat pengguna gunakan. Dengan layanan live chat ini, pengguna dapat langsung menanyakan masalah yang dimilikinya, atau beberapa hal yang mungkin saja tidak mengerti. Nantinya pihak customer service XL akan langsung memberikan jawaban.

4. Via Telpon

Terakhir, pengguna dapat menelpon langsung ke CS nya untuk tersambung ke telepon interaktif. Ada dua nomor yang dapat pengguna gunakan, yakini 818 dan juga 817. Namun kalau ingin menghubungi langsung customer servicenya, maka gunakan yang 817. Sementara yang 818, pengguna akan terhubung dengan IVR atau mesin penjawab otomatis.

Jadi, selain terjawab 0878 kartu apa? Pengguna juga dapat mengetahui keunggulan dari layanan yang diberikan. Karena itu bagi yang sedang bingung dalam memilih kartu, mungkin dapat memilih yang satu ini. Sebab layanan yang diberikan sangat lumayan.

https://ctdip-uat.who.int/ Kunjungi Link Nonton Film gartis INDOXXI, tersedia movie terbaru dunia21 lk21, ganool yang bisa anda totonton secara gratis.