Soal Pertanyaan : Alat musik pianika dimainkan dengan cara … dan….
Jawaban : Alat musik pianika dimainkan dengan cara ditiup dan ditekan.
Pembahasan
Apakah kamu tahu pianika itu masuk ke dalam alat musik apa? Pianika termasuk alat musik melodis. Alat musik melodis itu apa sih? Alat musik melodis adalah alat musik yang memiliki sebuah nada serta mempunyai sebuah irama. Nah, setelah mengetahui pengertian alat musik melodis. Apakah kamu tahu perbedaan pianika dengan piano? Perbedaannya adalah pianika dimainkan dengan cara ditiup sementara piano dimainkan dengan cara ditekan tanpa ditiup.
Biasanya alat musik pianika ini dimainkan kapan sih? Alat musik ini biasanya dimainkan ketika sedang belajar seni musik di sekolah ataupun ekstrakurikuler musik contohnya seperti marching band.
Kegunaan dari tuts alat musik pianika, yaitu:
- Tuts putih mempunyai sebuah fungsi sobat Brainly! fungsinya adalah untuk memainkan nada-nada pokok.
- Tuts hitam mempunyai sebuah fungsi untuk memainkan sebuah nada-nada kromatis.
Detail Jawaban
Kelas: 4
Mapel: Seni Budaya
Bab: 11 – Mengenal Dinamika dan Alat Musik Melodis
Kode: 4.19.11
Kata kunci: Alat musik melodis, pianika,
Demikianlah penjelasan terkait “alat musik pianika dimainkan dengan cara” beserta jawaban secara lengkap. Informasi mengenai jawaban ini bisa dijadikan referensi pengetahuan untuk para pelajar yang hendak mencari jawaban atas pertanyaan “alat musik pianika dimainkan dengan cara”.
Kemudian, jangan lupa juga untuk membaca soal pertanyaan lainnya hanya di Ytube.id. Dengan rajin membaca lebih banyak, maka akan semakin memperluas wawasan dan ilmu pengetahuan.
Terima kasih sudah membaca.