Inti teks eksplanasi berada pada bagian
Inti teks eksplanasi berada pada bagian

✅ Inti Dari Teks Eksplanasi Berada Pada Bagian – Kunci Jawaban

Soal Pertanyaaan : Inti teks eksplanasi berada pada bagian

Jawaban : Inti dari Teks Eksplanasi berada pada bagian Sebab-Akibat atau yang biasa juga disebut sebagai bagian deret penjelas. Alasannya adalah karena teks eksplanasi tujuan utamanya menjelaskan bagaimana suatu peristiwa/fenomena bisa terjadi dengan mengurai proses sebab-akibatnya secara runut atau kronologis.

Pembahasan :

Yang dimaksud dengan Teks Eksplanasi adalah jenis teks yang berisi penjelasan mengenai suatu proses (sebaba-akibat) dari suatu fenomena baik sosial maupun alam dan sebagainya. Teks Eksplanasi berfungsi menerangkan atau menjelaskan sesuatu hal pada pembacanya.

Adapun struktur dari teks eksplanasi ini adalah sebagai berikut:

  • Penyataan Umum
  • Deretan Penjelas atau Urutan Sebab Akibat
  • Interpretasi atau Penutup (opsional)

Pada bagian penutup dari teks eksplanasi, kita sebenarnya juga akan menjumpai Intisari dari penjelasan yang disebutkan dalam teks. Intisari ini selain mengandung kesimpulan juga disertai dengan saran atau pun juga tanggapan dari penulis teks. Namun bagian penutup sebagai inti teks eksplanasi bukan jawaban yang tepat sebab struktur penutup sifatnya Opsional, bisa ada bisa tidak pada sebuah teks eksplanasi.

Demikianlah penjelasan terkait beserta jawaban secara lengkap. Informasi mengenai jawaban ini bisa dijadikan referensi pengetahuan untuk para pelajar yang hendak mencari jawaban atas pertanyaan .

Pertanyaan Berikutnya : hak dan kewajiban harus dilaksanakan secara

https://ctdip-uat.who.int/ Kunjungi Link Nonton Film gartis INDOXXI, tersedia movie terbaru dunia21 lk21, ganool yang bisa anda totonton secara gratis.