Cara Melihat Unsubscriber Youtube Mudah Tanpa Aplikasi Tambahan

Satu subscribe untuk youtuber pemula tentu merupakan hal yang sangat berharga. Karenanya tidak jarang youtuber pemula ini akan memperhatikan dengan detail siapa saja subscriber yang dimilikinya. Apabila melihat subscribernya turun, maka penasaran berapa banyak dan siapa saja yang unsubscribe. Karena itu banyak yang mencari bagaimana cara melihat unsubscriber youtube.

Langkah-langkah Melihat Unsubscriber Youtube

Sebenarnya cara melihat unsubscriber youtube ini bukanlah hal yang sulit. Karena tidak membutuhkan aplikasi tambahan, cukup dengan menggunakan website saja. Selain itu website ini juga bisa diakses dengan mudah dari berbagai gadget. Jadi, tidak perlu komputer atau hp dengan spesifikasi tinggi untuk bisa melihat siapa saja yang sudah unsubscribe channel.

1. Mengunjungi Website

Hal pertama yang harus dilakukan adalah, https://vidooly.com/signup kunjungi website tersebut. Dari website inilah nantinya seseorang dapat melihat siapa saja yang sudah unsubscribe channel youtube yang dimilikinya. Saat mengunjungi halaman website ini, pengguna terlebih dahulu diminta untuk mendaftar supaya bisa mendapatkan layanan dari website ini. Salah satunya adalah melihat unsubscriber channel youtube.

2. Login

Setelah selesai mendaftar dengan memasukan email, dan membuat password untuk akses login maka selanjutnya pengguna akan diarahkan ke halaman untuk masuk ke web. Di halaman ini pengguna harus memasukan data login yang sebelumnya sudah dibuat. Karena itu pastikan untuk mencatat akun login yang tadi sudah dibuat. Supaya nantinya lebih mudah saat ingin melakukan aktivitas login.

3. Sambungkan dengan Channel Youtube

Setelah berhasil masuk, maka langkah selanjutnya adalah klik menu connect your youtube channel. Lalu kemudian pilih akun youtube channel yang ingin disambungkan untuk bisa melihat siapa saja yang sudah unsubscribe. Supaya lebih mudah, maka ada baiknya dari awal pada saat login menggunakan email yang sama dengan yang digunakan pada channel youtube.

4. Izinkan untuk Tersambung

Apabila sudah berhasil tersambung dengan channel youtube yang dimiliki, maka selanjutnya pengguna akan terlebih dahulu dimintai izin. Baca semua izin yang diberikan dengan jelas, dan kalau sudah setuju klik allow. Nantinya pengguna akan dibawa ke halaman selanjutnya dan di halaman itulah pengguna bisa melihat siapa saja yang sudah unsubscribe.

5. Melihat Unsubscriber

Terakhir adalah melihat unsubscriber dengan cara memilih menu audience yang terletak di sebelah kiri halaman. Selanjutnya nanti akan ada banyak pilihan. Karena ingin melihat siapa saja yang sudah unsubscribe maka pilih menu unsubscriber list. Kalau masih berupa chanel kecil maka hasilnya dapat langsung dilihat. Tapi kalau yang unsubscribe sudah banyak, maka pengguna harus menunggu.

Biasanya waktu tunggu ini selama 2 hari. Hal ini dikarenakan vodly harus terlebih dahulu mengumpulkan data-data siapa saja yang sudah unsubscribe. Namun, 2 hari itu adalah estimasi waktu yang paling lama. Karena tidak jarang prosesnya dapat lebih cepat dari itu jadi pengguna tidak perlu khawatir.

Buat Konten Menarik untuk Mencegah Unsubscriber

Terkadang banyak yang panik saat melihat subscriber youtube nya menurun. Hal ini mungkin bisa disebabkan oleh beberapa faktor. Misalnya seperti terlalu banyak video yang mengandung clickbait sehingga membuat orang menjadi malas menonton. Durasi video yang terlalu panjang dengan alur tidak jelas. Konten yang dibuat tidak menarik, dan cenderung berubah-ubah.

Jadi, selain mempelajari bagaimana cara melihat unsubscriber youtube ada baiknya juga untuk mempelajari bagaimana cara agar orang tidak melakukan itu. Memang ini bukanlah sesuatu yang sulit, tapi tidak jarang banyak yang merasa kesulitan. Sebab tidak jarang channel youtube besar juga bisa turun subscriber nya karena kontennya kurang menarik.

https://ctdip-uat.who.int/ Kunjungi Link Nonton Film gartis INDOXXI, tersedia movie terbaru dunia21 lk21, ganool yang bisa anda totonton secara gratis.